Home » » Cara Memerahkan bibir hitam secara alami

Cara Memerahkan bibir hitam secara alami

Cara Memerahkan bibir | Mungkin yang anda maksud adalah cara membuat bibir menjadi merah atau cara memerahkan bibir gelap dan cara memerahkan bibir secara alami , semua masalah tentang Tips membuat bibir menjadi merah semua ada di blog ini .
"Bibir" merupakan bagian tubuh yang sangat mempunyai efek penting dalam setiap penampilan seseorang . Bibir juga merupakan salah satu yang sering dipandang kebanyakan orang terutama kaum pria ketika hendak memperhatikan seorang wanita , pria biasanya memperhatikan bibir kebanyakan wanita . Hal tersebut saya ketahui karena saya merupakan seorang pria yang selalu melihat bibir para wanita heheheh. 
Cara memerahka bibir secara alami update terbaru 2012
Terkadang bibir bisa membuat kita kurang percaya diri dikarenakan warnaya yang hitam atau gelap dan biasanya tidak cocok dengan warna kulit kita yang putih . Hal ini biasanya dialami para perempuan yang mempunyai kulit putih namun bibirnya agak gelap . Untuk itu kali ini saya akan berbagi Tips kepada anda tentang bagaimana cara Cara Memerahkan bibir hitam secara alami dan tentunya cara memrahkan bibir dengan menggunakan bahan bahan yang banyak terdapat disekitar kita . Maka dari itu baca baik baik tips berikut ini :
  • Daun Ketumbar
Manfaat daun ketumbar yaitu mampu memudarkan warna gelap pada bibir anda. Untuk memerahkan bibir menggunakan daun ketumbar yaitu dengan cara menghaluskan dua lembar daun ketumbar dan  air secukupnya lalu oleskan pada bibir anda. Biarkan ramuan ini selama 20 menit di bibir anda sebelum dibilas dengan air hangat.
  • Jeruk Nipis
Jeruk nipis mempunyai banyak manfaat bagi tubuh dan kecantikan kulit dan manfaat lainya yaitu bisa memerahkan bibir yang gelap dengan cara memudarkan warna gelap pada bibir anda dan selanjutnya pigmen kulit yang akan merubah warna bibir anda menjadi merah kembali. Caranya yaitu cukup dengan mencampurkan  2 sendok makan air mendidih pada perasan air jeruk nipis ,Lalu tambahkan  2 sendok makan madu, kemudian anda bisa mengoleskan pada bibir anda jika ramuan tersebut sudah hangat. Bilas bibir anda dengan air hangat setelah 10-15 menit penerapan ramuan ini. Coba beberapa kali pengulangan .
  • Minyak Zaitun
Ternyata dengan minyak zaitun pun kita dapat memerahkan bibir yang hitam secara alami . Hanya dengan cara menambahkan minyak zitun dengan sedikit gula putih lalu anda oleskan  pada bibir and secara merata dan kemudian digosok dengan lembut , setlah itu barulah anda dibilas dengan air bersih. Lakukan cara ini setiap pagi dan sore hari untuk mendapatkan bibir yang merah merona.
Demikianlah :"Tips" atau Cara Memerahkan bibir hitam secara alami semoga dengan tips yang saya berikan ini bisa mebantu anda dalam proses yang anda lakukan . Semoga bermanfaat .
                                                                
                                                                                    sumber=http://www.asalberbagi.com 
=======================================================================
TIPS LAINYA UNTUK MEMERAHKAN BIBIR YANG HITAM SECARA ALAMI
 

1. Madu
Madu adalah obat alami untuk berbagai masalah kesehatan dan kecantikan, termasuk untuk memerahkan bibir. Oleskan madu di bibir Anda setiap malam sebelum tidur. Oleasan madu akan memelihara sel-sel kulit pada bibir dan membuatnya tampak lebih cerah secara alami. Hanya saja, pastikan tempat tidur Anda terbebas dari semut! Anda akan menyesal jika harus bangun pagi dengan bibir yang membengkak akibat gigitan semut!
2. Air Mawar
Setiap kali hendak tidur malam, usap lembut bibir Anda dengan bola kapas yang dibasahi air mawar dingin untuk membuat bibir Anda akan terlihat lebih lembut dan merah pada keesokan harinya.
3. Kunyit
Obat lain adalah dengan cara mencampur sejumput bubuk kunyit dengan 1 sendok teh susu dingin atau krim susu. Pijat bibir Anda dengan pasta ini setiap hari selama lima menit. Ini akan membuat bibir Anda akan terlihat merah alami dan lebih kenyal.
4. Daun Ketumbar
Daun ketumbar akan memudarkan warna gelap pada bibir. Haluskan 2 lembar daun ketumbar dengan air, kemudian oleskan pada bibir dan diamkan selama 20 menit, lalu bilas dengan air hangat. Lakukan hal ini secara rutin untuk hasil maksimal.
5. Minyak Almond
Perubahan warna bibir dapat terjadi karena kurangnya kelembaban. Minyak almond mengandung zat yang dapat membantu melembabkan bibir Anda. Oleskan saja minyak almond pada bibir sebelum tidur. Untuk hasil yang lebih maksimal, minyak almond dapat dicampur dengan jus lemon dan madu. Jika Anda tidak memiliki minyak almond, bisa diganti dengan minyak zaitun.
6. Gliserin
Gliserin adalah satu bahan kimia yang memiliki banyak manfaat bagi kecantikan, termasuk untuk bibir. Pijatlah bibir dengan gliserin setiap hari. Hal ini akan membantu mengembalikan bibir Anda ke warna aslinya.
7. Mentega
Oleskan bibir Anda dengan mentega setiap malam menjelang tidur. Ini pun dapat membantu mengembalikan warna bibir menjadi lebih segar dan kemerahan.
8. Yoghurt
Campuran madu, yoghurt dan tepung beras, serta beberapa tetes air jeruk nipis juga dapat digunakan secara teratur pada bibir untuk membuatnya kelihatan lebih merah. Demikianlah bahan alami untuk memerahkan bibir.

Itu tdi beberapa tips untuk memerahkan bibir secara alami
semoga bermamfaat
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Creating Website

1 komentar:

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Belajar ngeblog - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger